Halaman

Senin, 12 April 2010

Matrix EFAS dan IFAS






Strategi SO
1. Penetrasi dan pengembangan pasar atas produk-produk yang sudah ada.
2. Peningkatan kualitas, kapasitas sarana dan prasarana untuk mengantisipasi
perrmintaan dimasa depan.
3. Peningkatan kecepatan proses pelayanan klaim.
4. Pemantapan pola kerjasama yang sinergis dengan mitra kerja dalam hal pemasaran IW
dan SW.
5. Peningkatan kehandalan sistim pengawasan.

Strategi WO
1. Peningkatan peran Humas dalam mempromosikan dan memposisikan produk secara
efektif.
2. Peningkatan struktur pegawai yang memiliki gelar profesi.
3. Penguatan sistem manajemen investasi dan keuangan.
4. Penguatan struktur permodalan.
5. Pemantapan sistim pembebanan dan pengaturan kerja.

Strategi ST
1. Penguatan sistim akuntansi keuangan serta mekanismenya, yang komunikatif dan
interaktif dalam hubungan antara pusat dan daerah.
2. Peningkatan koordinasi dengan instansi terkait untuk menyelesaikan klaim sesuai
dengan standar yang berlaku.
Perencanan Strategis Sistem Informasi Studi Kasus PT Kereta Api (Persero)
3. Konsolidasi kekuatan moral SDM melalui upaya yang mengarah pada filosofi “respect
to people”
4. Peningkatan sistim kearsipan sebagai salah satu fasilitas penyedia informasi.
5. Peningkatan kualitas produk hukum untuk mendukung operasi perusahaan.

Strategi WT
1. Penguatan struktur organisasi untuk mengantisipasi perubahan dimasa depan.
2. Penguatan sistim manajemen SDM.
3. Peningkatan profesionalisme dan jiwa kewirausahaan untuk mendukung daya saing
perusahaan.
4. Pengembangan sistem komputerisasi yang terintegrasi dan mampu mendukung proses
pengambilan keputusan strategis maupun operasional.
5. Pengembangan sistim budaya kerja yang kreatif dan inovasi.
6. Perancangan program kegiatan LITBANG yang lebih berorientasi kepada kebutuhan
pasar.

Strategi yang telah disusun diatas kemudian dikelompokkan kedalam strategi bisnis yang ada di dalam perusahaan:
Perspektif Keuangan
1. Pembuatan sistem aplikasi komputerisasi perusahaan yang standar.
Perspektif Pelanggan
1. Pemeliharaan perangkat keras dan lunak di Kantor Pusat dan Kantor Cabang yang
terkait dengan pembangunan sistem basis data korporasi.
2. Implementasi SPO bidang akuntansi.
Perspektif Proses Bisnis Internal
1. Pembangunan sistem basis data korporasi.
2. Pembangunan sistem aplikasi transaksional.
3. Pembangunan sistem informasi SDM.
Perspektif Pembelajaran dan Tumbuh
1. Pemanfaatan internet/intranet harus dimanfaatkan untuk akses informasi di
kantor pusat dan cabang.
Perspektif SDM
1. Pelaksanaan pembinaan, pendidikan dan pelatihan yang sistematis.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar